Kemampuan Mahasiswa PGSD dalam Observasi Persekolahan

Evi Nurlaila

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan mahasiswa PGSD dalam observasi persekolahan. Metode penelitian yang digunakan kualitatif deskriptif dengan teknik wawancara dan observasi pada mahasiswa PGSD semester 5. Hasil penelitian menyebutkan bahwa observasi persekolahan dilakukan melalui tiga tahapan yakni persiapan, pelaksanaan, evaluasi dan refleksi. Tahap persiapan observasi persekolahan: koordinasi kelompok mahasiswa, menyusun rencana kegiatan dan instrumen pengamatan, serta menyerahkan mahasiswa. Tahap pelaksanaan: observasi dan pengamatan sesuai dengan rencana kegiatan, penarikan mahasiswa. Tahap evaluasi dan refleksi: penyusunan laporan sekaligus berkonsultasi dengan dosen pembimbing lapangan dan menilai keefektifan kegiatan observasi persekolahan.

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.52657/jouese.v3i1.1905

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.

Â