PERAN KOMPENSASI DAN MOTIVASI DALAM MENGOPTIMALKAN PERFORMANCE KARYAWAN DI KOPERASI SIMPAN PINJAM DAN PEMBIAYAAN SYARIAH

Arohman Arohman, Fatoni Fatoni, Wagiyo Wagiyo

Abstract


Performance karyawan merupakan salah satu faktor penentu keberhasilan perusahaan atau organisasi dalam mencapai tujuannya. Masalah penelitian ini adalah Performance karyawan di Koperasi Simpan Pinjam dan Pembiayaan Syariah BMT Assyafiiyah Cabang Lampung Tengah menurun. Rumusan masalah penelitian ini secara simultan dan parsial adalah apakah ada peran kompensasi dan motivasi kerja terhadap Performance karyawan di Koperasi Simpan Pinjam dan Pembiayaan Syariah di Koperasi Simpan Pinjam dan Pembiayaan Syariah BMT Assyafiiyah Cabang Lampung Tengah. Tujuan penelitian ini dilakukan adalah ingin mengetahui peran kompensasi dan motivasi dalam mengoptimalkan Performance karyawan di Koperasi Simpan Pinjam dan Pembiayaan Syariah di Koperasi Simpan Pinjam dan Pembiayaan Syariah BMT Assyafiiyah Cabang Lampung Tengah. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif, data yang diperoleh dari sampel populasi penelitian dianalisis sesuai dengan metode statistik yang digunakan kemudian dijelaskan. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah dokumentasi dan kuesioner. Berdasarkan perhitungan didapat bahwa Kompensasi dan Motivasi memberikan peran dalam mengoptimalkan performance karyawan dan berkontribusi sebesar 69,2% di Koperasi Simpan Pinjam dan Pembiayaan Syariah BMT Assyafiiyah Cabang Lampung Tengah.


Keywords


Kompensasi, motivasi dan Performance.

Full Text:

PDF

References


Arsyad. 2011. “Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi 2”. Yogyakarta: BPFE.

Edi Sutrisno, 2011. “Manajemen Personalia”. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

Hasibuan, Malayu. S.P. 2011. “Organisasi dan Motivasi Dasar Peningkatan Produktivitas”.

Jakarta : PT. Bumi Aksara.

Hasibuan, Malayu. S.P. 2017. “Organisasi dan Motivasi Dasar Peningkatan Produktivitas”.

Jakarta : PT. Bumi Aksara

Halsey. 2012. “Manajemen Sumber Daya Manusia”. Yogyakarta: Gadjah Mada.

Handoko. 2011. “Motivasi dan Pemotivasian dalam Manajemen”. Jakarta: PT. Raja Grafindo

Persada.

Kadarisman. 2012, Human Resource Management, Alih Bahasa. Salemba Empat. Jakarta.

Mangkunegara. 2012. “Pengukuran Kinerja Sektor Publik”. Yogyakarta: BPFE.

Richard L.Daft 2012. “Human Resources Management, 8th edition”. Jakarta: Rineka Cipta.

Robbin. 2012. “Manajemen Sumber Daya Manusia Kebijakan Kinerja Karyawan” Yogyakarta:

BPFE.

Mody. (2016). Transition planning for secondary students with disabilities.(3rd Ed.). Columbus,

OH.: Merrill Education.

Nawawi. 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta : CAPS.

Rivai. 2009. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Sulita.

Sugiyono. 2015. Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta.

Sedarmayanti, 2014. “Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi 10”. Jakarta: Salemba Empat.

Sutrisno. 2014. “Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan”. Bandung: Remaja Rosda

Karya.

Syamsudin. 2016. Manajemen Sumber daya Manusia Edisi I. Yogyakarta: CAPS

Wibowo, 2011. “Pengukuran Kinerja Sektor Publik”. Yogyakarta: BPFE.

________. 2015. Metode Penelitian Suatu Pendekatan R&D. Bandung: Alfabeta.




DOI: https://doi.org/10.52657/jiem.v14i2.2250

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Web Analytics View My Stats

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.