KADAR HEMOGLOBIN PADA IBU HAMIL TIDAK BERHUBUNGAN DENGAN POLA KONSUMSI ZAT BESI

Sumi Anggraeni, Ayu Nirmala, Deny Istiqomah

Abstract


Perdarahan pada ibu hamil dan persalinan merupakan komplikasi dari oleh anemia selama kehamilan. Anemia karena defisiensi besi merupakan penyebab utama dari kejadian anemia. anemia defisiensi besi dapat dilihat dari kadar hemoglobin dan kadar feritin yang rendah. Rendahnya hemoglobin disebabkan oleh pola konsumsi dan kepatuhan minum zat besi, terutama di negara berkembang. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui hubungan pola minum zat besi dengan kadar hemoglobin pada ibu hamil di BPS Pringsewu Lampung tahun 2015. Desain penelitian ini menggunakan analitik observational dengan pendekatan crossectional. Sampel dalam penelitian ini adalah ibu hamil dengan usia 32 minggu yang berjumlah 108 orang, dan alat ukur menggunakan kuesioner wawancara dan hemoglobin rapid test. Analisis menggunakan one way anova. Hasil penelitian diperoleh tidak ada hubungan pola minum zat besi dengan kadar hemoglobin pada ibu hamil (p=0,323).


Keywords


Pola konsumsi, Zat Besi, Hemoglobin, Anemia

Full Text:

PDF

References


SDKI. Indonesia Demographic Health Survey. Jakarta: Kementrian Kesehatan RI2012.

Winkjosatro H. Ilmu Kebidanan. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka; 2009.

Manuaba IGB. Ilmu Kebidanan, Penyakit Kandungan dan Keluarga Berencana. Jakarta: EGC; 2010.

WHO. Intermittent Iron and Folic Acid Supplementation in Non-

Anemic Pregnant women. In:Organization WH, editor. 10. Peña JP, Regil DLM, Dowswell T, Geneva2012. Viteri FE. Intermittent oral iron

WHO. Daily Iron and Folic Acid supplementation during pregnancy Supplement in pregnant Women. In:(Review). The Cochrane Library. Organization WH, editor. 2012(7):230.

Geneva 2012. Iron in Pregnancy – How Do We

Riskesdas. Riset Kesehatan Dasar. Secure an Appropriate Iron Status in Jakarta: Kementrian Kesehatan the Mother and Child. Published RI2013. online: November 25, 2011

Bilimale A, Anjum J, Sangolli HN, 12. Efficacy of daily versus intermittent

Mallapur M. Improving Adherence administration of iron to Oral Iron Supplementation During supplementation in anemia or blood Pregnancy.Australian Medical indices during pregnancy. Caspian J Journal. 2010;3(5):10. Intern Med 2013; 4(1): 569-573 Souza AID, Filho MB, Bresani CC,

Haemoglobin colour scale for anaemia Ferreira LOC, Figueiroa JN. diagnosis where there is no Adherence and Side Effect of three laboratory:a systematic review. ferrous sulfate treatment regiment on International Journal ofanemic pregnant woment in clinical Epidemiology 2005;34:1425–1434 trials. Cad sude publica.

Anaemia, prenatal iron use, and risk 2009;25(6):9. of adverse pregnancy outcomes:

Hanieh S, Ha TT, Simpson JA, systematic review and meta-analysis.

Casey GJ, Khuong NC, Thoang DD. BMJ Published 21 June 2013

The Effect of Intermeittent Antenatal Iron Supplementation on Maternal




DOI: https://doi.org/10.52657/jik.v3i6.1055

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.

Web Analytics Made Easy - StatCounter

View My Stats