Pengaruh Bimbingan Kelompok Dengan Teknik Terapi Kognitif Dalam Upaya Menurunkan Kecemasan Sosial (Social Anxiety) Siswa SMA

Lasri Atika, Raja Arlizon, Khairiyah Khadijah

Abstract


Kecemasan sosial Kecemasan sosial (Social anxiety) yaitu kekhawatiran atau ketakutan yang dilami oleh peserta didik kdalam berinteraksi dengan orang lain di lingkungan sosial (sosial interaction situatiotion). Kecemasan sosial merupakan perasaan yang takut ketika seorang individu berada dalam suatu situasi sosial, mereka khawatir akan konteks evaluasi dengan orang yang tidak dikenal. Penelitian ini berjudul Pengaruh Bimbingan Kelompok Dengan Teknik Terapi Kognitif Dalam Upaya Menurunkan Kecemasan Sosial (Social Anxiety) siswa SMA, bertujuan untuk menegatahui apakah dengan layanan bimbingan kelompok dengan teknik terapi kognitif terdapat penurunan kecemasan sosial (Social Anxiety) kepada siswa kelas X. subjek pada penelitian ini yaitu 8 (delapan) siswa yang termasuk kedalam kategori kecemasan sosial. Motode penhgumpulan data Angket/ kuisioner kecemasan sosial (social Anxiety), setelah mendapatkan siswa yang berkategori kecemasan sosial yang tinggi selanjutnya siswa tersebut diberikan treatment berupa bimbingan kelompok untuk menurunkan kecemasan sosial yang dialamai oleh siswa untuk berinteraksi dengan baik di lingkungan sosialnya. Hasil penelitian didapatkan sebelumnya Penelitian Terapi Kognitif Prilaku Untuk Mengatasi Gangguan Kecemasan Sosial dengan kelompok mampu menurunkan kecemasan sosial. Dengan mengubah berpikir negatif menjadi alternatif untuk berpikir lebih positif dan rasional. Dapat disimpilkan bahwa bimbingan kelompok berpengaruh terhadap penurunan kecemasan sosial remaja SMA.

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.52657/jfk.v9i2.1981

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.

View My Stats