MENULIS PARAGRAF DESKRIPSI ARTISTIK MENGGUNAKAN STRATEGI KREATIF-PRODUKTIF BERBASIS MULTIMEDIA

Ahmad Zulfahmi Ubaidillah

Abstract


 

Guna mengatasi faktor permasalahan tersebut, maka peneliti mencoba mengujicobakan strategi kreatif-produktif melalui multimedia sebagai penawarnya. Tujuan penelitian ini ialah untuk mendeskripsikan perencanaan, mengujicobakan dan mengukur keefektifan strategi kreatif-produktif melalui multimedia bagi peningkatan kemampuan menulis paragraf deskripsi artistik pada siswa kelas X MAN Ciparay Kabupaten Bandung. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuasieksperimen dengan menggunakan desain kelas kontrol pretes dan postes. Hasil uji hipotesis menunjukan bahwa penerapan strategi kreatif-produktif dengan multimedia secara signifikan dapat lebih meningkatkan kemampuan menulis paragraf deskripsi artistik siswa.

 


Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Emzir. (2010). Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: PT. RajaGrafindo Persada.

Gunawan, Asrom. (1997). Dari Narasi Hingga Argumentasi. Jakarta: Erlangga.

Indriana, Dina. (2011). Ragam Alat Bantu Media Pengajaran. Yogyakarta: Diva Press.

Munir. (2012). Multimedia Konsep & Aplikasi dalam Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Nurgiyantoro, B. (2013). Penilaian Pembelajaran Bahasa Berbasis Kompetensi. Yogyakarta: BPEE.

Semi, M. Atar. (2007). Dasar-Dasar Keterampilan Menulis. Bandung: Angkasa.

Sudjana, N. dan Rivai, A. (2015). Media Pengajaran. Bandung: Sinar Baru.

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung : Alfabeta.

Susilana, Rudi dan Cepi Riyana. (2007). Media Pembelajaran. Bandung: CV Wacana Prima.

Tarigan, H. G. (2008). Menulis Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa.

Ubaidillah, Ahmad Zulfahmi. (2014). Keefektifan Strategi Kreatif Produktif melalui Multimedia bagi Peningkatan Kemampuan Menulis Paragraf Deskripsi Artistik Siswa. Tesis Jurusan Pendidikan Bahasa Indonesia Sekolah Pascasarjana UPI Bandung: Tidak diterbitkan.

Wena, Made. (2010). Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer Suatu Tinjauan Konseptual Operasional. Jakarta: Bumi Aksara.




DOI: https://doi.org/10.52657/jp.v4i2.773

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Index

Lisensi Creative Commons

Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.

Web Analytics Made Easy - StatCounter

View My Stats