PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL DAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI DOSEN TERHADAP KEPERCAYAAN MAHASISWA

Kohar Kohar, Arifin Arifin

Abstract


Masalah dalam penelitian ini adalah kepercayaan mahasiswa terhadap dosen dalam menyampaikan materi didalam kelas. Penelitian ini menggunakan menggunakan metode penelitian deskriptif kuantitatif. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dan dokumentasi. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 121 orang mahasiswa FEB UMPRI dan sample sebanyak 30 orang mahasiswa FEB UMPRI. Teknik pengambilan sample memakai non probability sampling dengan jenis sampling jenuh. Uji hipotesa menggnakan uji t, uji F dan regresi berganda. Hasil penelitian menunjukan kecerdasan emosional berpengaruh terhadap kepercayaan mahasiswa hal ini terbukti nilai t hitung sebesar 2,244 > t tabel 2, 00. Komunikasi dosen berpengaruh terhadap kepercayaan mahasiswa hal ini terbukti nilai t hitung sebesar 2,142 > t tabel 2,00. Kepercayaan mahasiswa dipengaruhi secara simultan, oleh kecerdasan emosional dan kemampuan komunikasi dosen. Hal ini terbukti dengan nilai sig 0,00 < 0,05. Berdasarkan perhitungan regresi linier berganda dapat dihasilkan persamaan regresi Y=5,197+0,407X1+0,243X2. Artinya jika X1 0 dan X2 0 nilai Y kepercayaan mahasiswa sebesar 5,197 setiap penambahan satu nilai X1 maka Y akan Bertambah sebesar 0,407 dan jika penambahan satu nilai X2 maka Y akan bertambah sebesar 0,243 Kedua variabel independen mempunyai hubungan positif dengan variabel Y.

Keywords


Kecerdasan Emosional, Kemampuan Komunikasi, Kepercayaan Mahasiswa

Full Text:

PDF

References


Dessler, Gary. 2013. Human Resource Management, 13th Edition. London: Pearson Prentice Hall Inc.

Grensing, Lin. 2007. Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Usaha Kecil dan Menengah, Alih Bahasa. Jakarta: PT Ina Publikatama.

Hasibuan, Malayu S.P. 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi Revisi. Jakarta: Bumi Aksara.

Hizkia Potu. 2013. Kinerja Aparatur Kecamatan dalam Penyelenggaraan Pelayanan E-KTP (Suatu Studi di Kecamatan Langowan Timur Kabupaten Minahasa. Jurnal Governance. Vol. 5 (1)

Indrasari, Meithiana. 2017. Kepuasan Kerja dan Kinerja Karyawan Tinjauan dari Dimensi Iklim Organisasi, Kreativitas Individu, dan Karakteristik Pekerjaan. Indomedia Pustaka, Sidoarjo

Mangkuprawira. 2009. Bisnis, Manajemen, dan Sumberdaya Manusia. Bogor: IPB Press.

Mathis, Robert L. dan John H. Jackson. 2006. Manajemen Sumber Daya Manusia, Alih Bahasa. Jakarta: Salemba Empat.

Moeheriono. 2009. Pengukuran Kinerja Berbasis Kompetensi. Surabaya: Ghalia Indonesia

Ogie Kustiadi, Zulfa Fitri Ikatrinasari.2018. Perancangan Penilaian Kinerja Dengan Metode Behaviorally Anchor Rating Scale Di Pt. Zeno Alumi Indonesia. Jurnal Inkofar. Vol 1 (1)

Pratama. 2020. Pengaruh Oroentasi Pasar dan Inovasi Produk Terhadap Keunggulan Bersaing untuk Meningkatkan Kinerja Pemasaran pada UMKM Pengarajin Anyaman Pandan Rajapolaj Tasikmalaya. Jurnal.Jiim.Vol 6 (1)

Prawironegoro, Darsono & Dewi. 2016. Manajemen SDM Abad 21 (Sumber Daya Manusia). Mitra Wacana Media. Jakarta

Risma Anita & Ratna Sari. 2020. Konsep Adversity & Problem Solving Skill Teori dan Konsep.Bening Media Publishing, Palembang

Subandi.2020. Aplikasi Penilaian Kinerja Dan Perilaku Kerja Karyawan Universitas Budi Luhur Berbasis Web. Universitas Budi Luhur. Jurnal BIT. Vol 17 (1) 46-52




DOI: https://doi.org/10.52657/jiem.v11i2.1742

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Web Analytics View My Stats

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.